Muhsin: Orang yang Berbuat Kebaikan

“Orang-orang yang menafkahkan (hartanya), baik di waktu lapang maupun sempit, dan orang-orang yang menahan amarahnya dan mema’afkan (kesalahan) orang. Allah menyukai orang-orang yang berbuat kebajikan (Muhsiniin)” [Ali ‘Imron 134]

Ceramah KH Quraish Shihab di MetroTV:
Muhsin itu adalah berbuat baik kepada orang yang berbuat jahat kepada kita.
Kalau berbuat baik kepada orang yang berbuat baik kepada kita, itu masih biasa. Belum Muhsin.

Muhsin itu adalah memberikan hak lebih banyak daripada kewajiban. Misalnya ada orang berhutang 100 kepada anda, Anda berkata kepadanya: Kamu bayar cukup 70 saja. Itulah Muhsin.

Iklan

Tinggalkan Balasan

Please log in using one of these methods to post your comment:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Gambar Twitter

You are commenting using your Twitter account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s

%d blogger menyukai ini: